close
Pidato Bahasa Inggris tentang Islam dan Artinya - Kelas Edukasi

Pidato Bahasa Inggris tentang Islam dan Artinya

Berbicara di depan khalayak ramai adalah seni beretorika menyampaikan informasi. Banyak sekali informasi atau materi yang akan mimin bagi di antaranya adalah pidato bahasa Inggris tentang pemuda islam, pidato bahasa Inggris tentang hijrah, pidato bahasa Inggris beserta dalilnya, pidato bahasa Inggris tentang sholat 5 waktu, pidato bahasa Inggris singkat tentang pendidikan, contoh pidato bahasa Inggris singkat untuk anak, pidato bahasa Inggris singkat tentang agama Islam dan artinya, pidato bahasa Inggris singkat tentang lingkungan. Tapi pada kesempatan kali ini mimin akan berbagi artikel Pidato Bahasa Inggris tentang Islam dan Artinya. Artikel sebelumnya (cek di sini)

Langsung saja ya guys kita cek di bawah ini. Selamat membaca. Semoga bermanfaat…!!!

Pidato Bahasa Inggris
Pidato Bahasa Inggris

Respected master of ceremony
And my beloved brothers.

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ


Praise be to Allah, the Most Gracioux, the Most Merciful. Peace bu upon prophet Muhammad , his holy family, his companions and all Muslims until the end of time.

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah, yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang. Shalawat dan salam semoga tetap dilimpahkan kepada nabi akhir zaman Muhammad , beserta keluarganya, sahabat and orang-orang yang setia mengikuti petunjuk dan ajarannya sampai hari kiamat.

Thank you, dear MC for your kindness to allow me to speak before the audience.

Saya sampaikan terima kasih yang tulus kepada pembawa acara yang telah mengizinkan saya untuk berbicara di hadapan saudara-saudaraku sekalian.

What I would like to talk to you on this occasion is about a subject that is very familiar to us; something which influences our daily life, forms our behavior, values and deeds, that is about:

Islam and Why We Embrace It


Apa yang akan saya sampaikan kepada anda dalam kesempatan kali ini adalah tentang sesuatu yang sudah sangat kita kenal, sesuatu yang mempengaruhi gerak langkah hidup kita, yaitu tentang:

Islam dan Mengapa Kita Memeluknya


Honorable audience!
Hadirin yang terhormat!

Islam religion revealed from Allah to His prophet Muhammad . The word Islam comes from the root of salima-yaslamu which means safe or peace. Islam means the submission to the will of Allah by following the teaching and traditions of the prophet Muhammad .

Islam adalah agama yang diwahyukan Allah kepada nabi Muhammad . Islam berarti ketundukan dan kepasrahan total kepada apa yang Allah turunkan kepada nabi Muhammad .

By the mercy and blessing of God Allah, we meet in this place as the believers who convince islam as our religion, Allah as our God and Muhammad saw as our prophet. I think most of us come from the Muslims. We were taught to read Al-Qur’an, practice daily prayer, do fasting and other worship since our childhood.

Dengan berkah dan rahmat Allah-lah, kita yang berkumpul di tempat ini adalah orang-orang yang beriman yang mengimani Islam sebagai agamanya, Allah sebagai Tuhannya dan Muhammad sebagai nabinya. Saya kira sebagian besar dari kita berasal dari keluarga muslim. Di saat kanak-kanak kita sudah dikenalkan dan diajarkan membaca Al-Qur’an, melaksanakan shalat, shaum dan lain sebagainya.

        
My be, a few of us come from non-muslim family. They embraced Islam after long process of searching the truth and finally reach the guidance and light of Allah.

Barangkali ada di antara kita yang berasal dari keluarga non-muslim. Mereka ini memeluk Islam setelah melewati proses pencarian kebenaran yang panjang dan berliku sampai akhirnya berhasil memperoleh cahaya petunjuk dari Allah.

Whatever our backgrounds are, the most important one is that, now we are Muslim. Why we do we embrace islam? Because we are sure that Islam is comprehensive and perfect religion to rule human life to reach happiness on the world and the hereafter.

Apapun latar belakang kita, keluarga muslim ataupun non-muslim, yang jelas sekarang kita hidup sebagai muslim. Ini yang harus kita syukuri, karena ini adalah anugerah terbesar. Mengapa kita memeluk Islam? Kita memeluknya karena kita yakin Islam adalah agama yang lengkap dan sempurna untuk mengatur kehidupan manusia guna mencapai kebahagiaan di dunia  dan akhirat.        

Well, there are many other religions and ideology on this world beside Islam, such as: Christianity, Jews, Buddhism, Hinduism, Communism and so on. Now, I ask you, do you agree with someone who says that all religions are true? Of course not! Let the Christians, Jewish, Buddhist and others suppose their religion are true, but we must be sure that only Islam is true others are false.

Memang, di dunia ini terdapat bermacam agama dan ideologi lain selain Islam, seperti Nashrani, Yahudi, Budha, Hindu, Komunisme dan sebagainya. Sekarang saya bertanya kepada anda sekalian: Apakah anda setuju dengan orang yang menyatakan bahwa semua agama itu benar? Tentu saja tidak setujukan? Biarkanlah orang-orang Nashrani, Yahudi, Budha dan sebagainya menganggap bahwa agama mereka benar, tetapi kita harus yakin bahwa hanya Islamlah yang benar sedangkan mereka adalah sesat.  

We believe that Islam is the only one religion approved by Allah. He said in the holy Qur’an :

kita meyakini bahwa Islam adalah satu-satunya agama yang diridhai Allah. Sebagaimana firman-Nya dalam Al-Qur’an:

إِنَّ ٱلدِّينَ عِندَ ٱللَّهِ ٱلۡإِسۡلَٰمُۗ

Verily the religion before Allah is Islam. (Ali’Imran [3]:19)

Sesungguhnya agama yang diridhai Allah hanyalah Islam. (Ali’Imran [3]:19)

وَمَن يَبۡتَغِ غَيۡرَ ٱلۡإِسۡلَٰمِ دِينٗا فَلَن يُقۡبَلَ مِنۡهُ وَهُوَ فِي ٱلۡأٓخِرَةِ مِنَ ٱلۡخَٰسِرِينَ ٨٥

And whoever desires a religion other than Islam, it shall not be accepted from him, and in the hereafter he shall be one of the losers. (Ali’Imran [3]:85)

Barangsiapa yang mencari agama selain Islam maka tidak akan diterima agamanya dan di akhirat ia termasuk orang-orang yang merugi. (Ali’Imran [3]:85)

We embrace Islam because we believe that Islam is different from other religions. Islam the rational religion which is in line with our nature as human life. Islam is the religion of tauhid, while the others are religions of syirik.

Kita memeluk Islam karena kita yakin bahwa Islam berbeda dari agama lain. Islam adalah agama rasional yang sejalan dengan alam pikiran dan fitrah kita sebagai manusia. Islam adalah agama tauhid sedangkan agama-agama selainnya berisikan kemusyrikan.

In short, by being Muslim we can get the real happiness, peace and prosperity in the life on the world and the hereafter.

Pendek kata, dengan menjadi muslim, kita bisa mendapatkan kebahagiaan, kedamaian dan kesejahteraan yang sesungguhnya dalam kehidupan di dunia dan di akhirat.

Brothers in Islam…!!!
Saudara-saudaraku seIslam...!!!

          
What we are supposed to the right now is how to improve our understanding toward Islam and to implement it in our daily life and do our best to call the human life into Islam.

Apa yang mesti kita lakukan sekarang adalah bagaimana meningkatkan pemahaman kita terhadap Islam dan menerapkannya dalam kehidupan kita serta melakukan upaya sungguh-sungguh untuk mengajak manusia menerima Islam.

I think it’s enough for me to speak before the audience. Thanks for your attention, finally I say .

Saya kira demikianlah apa yang dapat saya sampaikan dalam kesempatan  kali ini. Terima kasih atas perhatiannya. Akhirul kalam.

وَالسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ


Mudah-mudahan artikel di atas bisa menjadi referensi bagi sobat-sobat sekalian dalam menyampaikan materi pidato berbahasa Inggris. Silahkan kunjungi kembali ya dan ajak yang lainnya agar bisa mendapatkan manfaat dari artikel di atas. Terima kasih.


Artikel terkait:










Pidato Bahasa Inggris tentang Islam dan Artinya Pidato Bahasa Inggris tentang Islam dan Artinya Reviewed by Ahmad Sobri on Februari 02, 2019 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.